28 Maret 2011

home


lagunya tenang banget, ngingetin sama suasana rumah.. ya bagaimanapun keadaan dan kondisi rumah kita, rumah tuh selalu jadi tempat ternyaman di dunia..

Another summer day
Is come and gone away
In Paris and Rome
But I wanna go home
Mmmmmmmm

Maybe surrounded by
A million people I
Still feel all alone
I just wanna go home
Oh I miss you, you know

And I’ve been keeping all the letters that I wrote to you
Each one a line or two
“I’m fine baby, how are you?”
Well I would send them but I know that it’s just not enough
My words were cold and flat
And you deserve more than that

Another aerorplane
Another sunny place
I’m lucky I know
But I wanna go home
Mmmm, I’ve got to go home

Let me go home
I’m just too far from where you are
I wanna come home

And I feel just like I’m living someone else’s life
It’s like I just stepped outside
When everything was going right
And I know just why you could not
Come along with me
But this was not your dream
But you always believe in me

Another winter day has come
And gone away
And even Paris and Rome
And I wanna go home
Let me go home

And I’m surrounded by
A million people I
Still feel alone
Oh, let go home
Oh, I miss you, you know

Let me go home
I’ve had my run
Baby, I’m done
I gotta go home
Let me go home
It will all right
I’ll be home tonight
I’m coming back home

pengaruh katakata


Kata yang keras dan kasar melahirkan kebencian,
kata yang tidak sopan membuat cinta menjadi hambar,
tetapi satu kata maaf melahirkan cinta mendalam bagi pendengarnya.

Kata-kata yang keluar dari mulut kita dapat menjadi berkat,
tetapi juga dapat menjadi kutuk bagi orang lain.
Mulut kita dapat mengeluarkan kata-kata yang dapat menyadarkan, menyemangati, atau mengasihi orang lain,
tetapi di sisi lain kata-kata tersebut juga mungkin dapat membunuh, menyiksa, atau membuat orang menjadi sakit hati.

Daripada kita mengeluarkan kata-kata yang keras, kasar, dan menyakiti hati orang, maka lebih baik kita mengeluarkan perkataan yang indah, walaupun sederhana, akan memberikan kesan lama bagi penerimanya.

Menurut penelitian Dr. Mazaru Emoto dalam bukunya “The True Power of Water”,
air itu memahami kata-kata;
air yang baik itu memiliki struktur segi enam (heksagonal),
tetapi pengaruh kata-kata negatif seperti “bodoh”, “jelek” dan pengaruh elektromagnet membuat struktur heksagonal itu menjadi hancur.
Menurut Emoto, ada dua perkataan yang sangat kuat untuk menetralisis pengaruh negatif tersebut, yaitu kata “terimakasih” dan “cinta”,
kedua kata ini dapat mengembalikan struktur heksagonal air.
Air yang dimasukkan ke dalam microwave tidak memiliki lagi struktur heksagonal,
tetapi air yang di botolnya diberi tulisan “terimakasih’ atau “cinta” ternyata tetap memiliki struktur heksagonal.

Nah bila air mengerti perkataan yang kita ucapkan, dan tubuh kita sekitar 70% terdiri dari air, maka sudah selayaknya kita selalu berkata-kata positif kepada lawan bicara kita. Setuju?

Terimakasih,
D. Agus Goenawan